Apple Luncurkan Tali Apple Watch Black Unity Baru, Rayakan Koneksi dan Sejarah

Apple Luncurkan Tali Apple Watch Black Unity Baru, Rayakan Koneksi dan Sejarah

KRIS.WEB.ID – Raksasa teknologi Apple baru-baru ini memperkenalkan tali jam tangan Apple Watch edisi khusus. Tali bernama “Unity Connection Braided Solo Loop” ini hadir dengan desain yang penuh warna dan makna. Peluncuran ini bertujuan untuk merayakan Black History Month dan mengusung tema “kekuatan koneksi.” Desain tali jam tangan ini menampilkan perpaduan warna bendera Pan-Afrika. Komposisi … Baca Selengkapnya