Ilmuwan Atom Majukan Jam Kiamat: 85 Detik Menuju Tengah Malam, Ancaman Global Kian Nyata
KURISU NEWS – Para ilmuwan atom kembali memajukan Doomsday Clock atau Jam Kiamat pada Kamis, 29 Januari 2026. Penyesuaian ini menempatkan jarum jam 85 detik menuju tengah malam. Ini menjadi titik terdekat dengan tengah malam sepanjang sejarah peringatan simbolis tersebut. Pengumuman mengenai keputusan ini disampaikan dari Amerika Serikat. Jam Kiamat merupakan simbol metaforis yang dikelola … Baca Selengkapnya