Nitrous Oxide: Gas Multifungsi dari Medis hingga Bahaya Rekreasi

Nitrous Oxide: Gas Multifungsi dari Medis hingga Bahaya Rekreasi

KURISU NEWS – Gas nitrous oxide atau dinitrogen monoksida (N2O) kini menjadi perbincangan hangat. Gas tak berwarna ini disorot usai dikaitkan dengan kematian selebgram Lula Lahfah. Padahal, N2O memiliki beragam aplikasi penting dalam berbagai bidang. Secara medis, nitrous oxide umum digunakan sebagai pembius dan penghilang rasa sakit. Dokter gigi serta tenaga medis kerap memanfaatkan gas … Baca Selengkapnya